Dari Mata Ibra: Sebuah Hari di Sekolah yang Penuh Makna

Disclaimer:Tulisan ini dibuat oleh Aya Ibra, berdasarkan apa yang saya kira mungkin dilihat dan dirasakan oleh Ibra sepanjang harinya di sekolah. Ibra adalah anak berkebutuhan khusus yang saat ini belum bisa berkomunikasi secara verbal, tetapi melalui gerakan, tatapan, dan senyumnya, saya mencoba memahami dunia dari perspektifnya. Semoga cerita ini bisa …

Kebahagiaan itu unik

Terkadang, kita tidak perlu merasakan sendiri “sesuatu itu” untuk merasakan bahagia. Cukup melihat dan mendengar juga bisa memancarkan aura kebahagiaannya sendiri. Ahir2 ini, seseorang yang saya kenal merefleksi balik perjalanan hidupnya. Seperti berbalik arah. Dan menemukan jalannya. Dulu dia pernah bercerita, bahwa hubungannya dengan sang ibunda tidak begitu dekat. Karena …